Paket Harga Outbound Trawas Jawa Timur 2 hari 1 Malam ter-Baru
Daftar Isi
Apakah anda sedang mencari paket harga outbound Trawas?. Paket lengkap ini akan menawarkan pengalaman yang unik dan beragam, dengan menggabungkan elemen-elemen seperti permainan tim, petualangan alam, serta sesi pelatihan untuk menciptakan pengalaman yang bermanfaat dan mengasyikkan bagi semua peserta. Dengan lokasinya yang strategis dan berbagai pilihan fasilitas yang tersedia, Trawas telah menjadi destinasi yang sangat diminati untuk kegiatan outbound.
Dalam pendahuluan ini, akan dibahas lebih lanjut tentang paket harga outbound Trawas, termasuk jenis kegiatan yang ditawarkan, manfaatnya bagi peserta, serta berbagai faktor yang perlu dipertimbangkan dalam memilih paket yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran. Dengan mengenal lebih dalam tentang paket ini, diharapkan dapat membantu pembaca untuk membuat pilihan yang tepat dalam merencanakan kegiatan outbound yang sukses dan berkesan di Trawas.
Kami dari New Provider Outbound Indonesia sebagai jasa layanan program gathering & Outbound akan memberikan informasi kepada anda tentang paket tersebut. Di dalam artikel sebelumnya kami sudah berikan informasi tentang lokasi outbound trawas yang sangat populer. Karena lokasi Trawas merupakan salah satu destinasi wisata di kabupaten mojokerto terbaik. Trawas menjadi icon wisata Jawa Timur yang sangat cocok untuk tempat liburan keluarga.
Tidak salah jika anda memilih lokasi Trawas ini menjadi salah satu kunjungan untuk mengisi liburan ada bersama keluarga ataupun teman kerja. Karena Trawas merupakan lokasi yang sangat strategis, terletak di antara pegunungan Penanggungan dan gunung Welirang. Berada di dataran tinggi sehingga suasana sejuk dan hijaunya pemandangan maka lokasi ini tepat sekali jika mendapat julukan sebagai wisata eksotik.
Banyak investor dari luar Trawas yang membedik lokasi-lokasi yang sangat berpotensi untuk dijadikan sebagi tempat wisata. Terbukti dengan adanya kompleks villa, hotel dan wisata kuliner lainnya yang sudah tersedia ratusan. Disaat musim liburan sekolah atau tanggal merah lokasi wisata trawas ini di padati oleh wisatawan. Kunjungan wisatawan pun juga beraneka ragam, ada yang ingin menikmati suasana di atas gunung, ada juga yang ingin menikmati liburan di penginapan villa atau hotel.
Seiring perkembangan jaman banyak masyarakat sekitar yang memanfaatkan lokasi-lokasi yang menjadikan potensi wisatawan terbanyak. Dengan menawarkan produk khas trawas akan membantu bisnis UKM bisa berkembang. Karena tidak hanya terdapat penginapan saja, tetapi juga tersedianya wisata kuliner yang dapat menyedot ribuan pengunjung untuk datang ke lokasi ini.
Baca Juga: Harga Outbound Sehari include Lokasinya
Namun ada juga, yang dengan keahliannya di bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia yang memanfaatkan jasanya untuk melakukan kerjasama dengan lokasi-lokasi penginapan atau hotel. Jasa Event Organizer ataupun Wedding Organizer juga banyak yang melakukan kerjasama dengan beberapa hotel yang ada di Trawas.
Salah satunya dari kami dari EO NEW PROVIDER OUTBOUND INDONESIA yang bergerak di bidang Pengembangan Sumber Daya Manusia juga melakukan kerjasama dengan seluruh penginapan Villa atau Hotel yang berada di trawas. Karena ini juga menjadikan salah satu terobosan baru untuk mengenalkan daerah Trawas.
Bukan hanya untuk kegiatan outbound saja, tapi kami juga bisa menyesuaikan sesuai kebutuhan acara yang anda inginkan. Kami juga memiliki beberapa program Pelatihan Training, Employee Gathering, Coorporate gathering, Family Gathering dan Kids Education. Dengan menggunakan metode Experiential Learning program kegiatan ini akan memiliki dampak positif dalam kehidupan sehari-hari dan dalam dunia pekerjaam. Team kami juga memiliki pengalaman lebh dari 8 tahun dan memiliki sertifikat Badan Nasional Sertifikasi Profesi kepemanduan outbound (kompeten).
Dikarenakan banyaknya permintaan dari beberapa klien yang sering menanyakan paket harga outbound Trawas, maka kami akan kami berikan informasinya sebagai berikut.
Paket Harga Outbound Trawas Inap 2hari 1malam include dengan Lokasi terbaik.
1.Grand Whiz Trawas Hotel dan Paket Harga Outbound Trawas
Grand Whiz Trawas Hotel merupakan salah satu penginapan yang memiliki view pemandangan terbaik. Dengan back ground gunung penanggungan dan hijaunya pepohonan yang nampak dari atas sering kali dijadikan wisatawan sebagai aksi foto bersama. Bukan hanya itu saja jenis penginapan model terbaru juga anda bisa rasakan di hotel ini. Capsule room salah satunya yang menjadi trending topik wisatawan. Mengapa demikian? karena di trawas hanya Grand Whiz saja yang memiliki penginapan berbeda.
Bukan hanya itu saja, penginapan standard room juga sangat cocok untuk keluarga atau bersama teman kerja anda. Hotel ini memiliki Aula / Hall yang sangat luas berkapasitas 350 orang. Selain itu tempat yang representatif ini juga memiliki lapangan/ ground untuk kegiatan outbound cukup luas. Dari situlah kami mencoba memberikan konsep kegiatan outbound untuk perusahaan atau instansi.
Selain program outbound yang kami tawarkan, Hotel ini juga sangat cocok sekali digunakan untuk acara Employee gathering, Coorporate Gathering dan Family gathering. Kami bisa menyesuaikan dengan kebutuhan acara anda. Berikut kami tawarkan Harga paket outbound Trawas.
Paket Harga Outbound Trawas Fun/Gathering
Harga: Rp. 295.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Suasana akan terasa lebih seru jika kegiatan anda di tambahkan dengan program Paintball atau warr game. Dengan di bekali Marker, peluru dan body protector anda akan bermain layaknya seperti perfang di permainan PUB-G. Berikut harganya:
Paket Harga Outbound Trawas Fun/Gathering + Paint Ball
Harga: Rp. 325.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Program Warr game (paint ball)
- Peralatan Warr game (masker, body protector, senjata paintball, 50 peluru)
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Selain program Sehari kami juga memiliki penawaran dengan program 2 hari 1 malam. Program ini sengaja kami susun agar peserta bisa merasakan sensasi penginapannya dan sensasi pengalaman baru pasa kegiatannya. Berikut harga program inap kami:
Paket Outbound Trawas Fun Motivation
Harga: Rp. 535.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Outbound Fun Motivation
- Inap (capsule room)
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
Semua program yang kami berikan tersebut menggunakan metode pendekatan experiential learning yang akan lebih mudah di terima peserta. Bahkan cara yang kami sampaikan juga menggunakan konsep simulasi permainan yang di sesuaikan dengan tujuan peserta. Selain itu kegiatan outbound ini di lakukan di outdoor/luar ruangan.
2.Puncak Arayana Hotel & Resort Trawas dan Paket Harga Outbound Trawas
Puncak arayana hotel & Resort Trawas juga penginapan yang memiliki hall besar di daerah Trawas. Sehingga buat anda yang akan mengadakan kegiatan dengan kapasitas besar maka kami memberikan referensi Puncak ayana hotel yang cocok. Selain dengan hall yang besar penginapan ini juga memiliki banyak kamar sesuai dengan kebutuhan anda.
Banyak yang menggemari Lokasi hotel ini, karena lokasi yang sangat strategis dengan di dukungnya view pemandangan pegunungan penanggungan dan welirang. Wisatawan sering kali mengabadikian momen terbaiknya dengan menggunakan background view Pegunungan Penanggunangan.
Perlu anda ketahui lho, penginapan ini bukan hanya bentuk hotel saja tetapi jika anda ingin privad dengan keluarga maka bisa sewa dalam bentuk rumah villa / cottage.
Kami dari jasa outbound trawas juga melakukan kerjasama dengan puncak ayana karena sangat resperentatif sekali untuk kegiatan pelatihan, gathering ataupun outbound. Berikut Paket Harga Outbound Trawas inap 2hari 1malam:
Paket Outbound Fun/Gathering
Harga: Rp. 285.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Masih ingin merasakan bagaimana suasana bermalam di Puncak Arayana Trawas?? Nih, kami berikan paket harga khusus untuk anda. Mengapa kami memberikan referensi lokasi ini? Karena lokasi ini menjadi daya tarik wisatawan saat berkunjung ke Trawas. Jadi, rugi jika anda tidak merasakan sensasi yang berbeda dan apalagi berkegiatan yang bisa memicu motivasi dunia kerja. Berikut kami tawarkan Program Fun Motivationnya:
Paket Outbound Fun Motivation
Harga: Rp. 535.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Building Engagement
- Inap Standard Room @4orang
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
Baca Juga: Paket Gathering di Kota BATU MURAH
3.Blessing Hills Trawas dan Paket Harga Outbound Trawas
Blessing Hills Trawas merupakan salah satu lokasi yang memiliki halaman atau lapangan yang cukup luas. Selain itu juga memiliki kolam renang yang view pemandangannya langsung menghadap gunung penanggungan. Banyak wisatawan yang berkunjung ke lokasi ini hanya sekedar bermalam ataupun hanya sekedar berrenang saja. Dengan memiliki icon tulisan “LOVE” di sisi kolam renang, maka pengunjung sering menjuluki lokasi kolam Love.
Selain kami menawarkan Paket Harga Outbound Trawas kami juga memiliki Program-program pelatihan dan program employee gathering. Selain itu kami juga siap merancang konsep baru yang sesuai dengan kebutuhan acara anda.
Penginapan di Blessing Hills ini terbagi di dalam area Hotel dan beberapa jenis Cottage. Sehingga jika anda ingin bermalam dengan keluarga kecil maka bisa memilih di kamar hotel atau 1 rumah jenis cottage. Dari beberapa perusahaan dan instansi sering kali juga melakukan kegiatan gathering di sini, adapun paket harga outbound trawas sebagai berikut:
Paket Harga Outbound Trawas Fun/Gathering
Harga: Rp. 285.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Apa sih yang menjadikan pengunjung bisa berlama-lama di lokasi ini? Karena lokasi ini memiliki view terbaik dan sangat tepat untuk kegiatan yang berkapasitas sekitar 500 orang. Lokasi yang tidak jauh dengan Grand Whiz Hotel ini juga sangat di sayangkan jika anda tidak mencoba bermalam. Banyak dari beberapa klien yang meminta di konsepkan program yang happy tapi juga ada muatan motivasi dalam bekerja. Berikut kami cantumkan dalam bentuk paket:
Paket Harga Outbound Trawas Fun Motivation
Harga: Rp. 535.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Outbound Fun Motivation
- Inap Standard Room
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
4.Gunung Bale Resort & Paket Harga Outbound Trawas
Gunung Bale Resort atau sering disebut dengan GBR merupakan salah satu penginapan yang terletak di lereng gunung penanggungan. Karena terletak di dataran tinggi maka tidak diragukan lagi kalau lokasi ini sangat sejuk sekali. Didukung dengan pemandangan hijau memberikan nuansa yang sangat indah dan dapat merefresh mata. Selain itu nuansa bermalam disini seperti di kampung atau di pedesaan, karena lokasinya juga berada jauh dari kebisingan kendaraan.
GBR juga sering kali dijadikan tempat rehat utama sebelum naik ke puncak penanggungan. Lokasi yang berada tepat di pintu masuk loket Penanggungan sangatlah tepat sekali jika ana bersama rekan dan kerabat anda atau bahkan dengan rombongan untuk sementara waktu bermalam di lokasi ini.
Keunggulan dari GBR ini adalah memiliki fasilitas kolam renang, lapangan kegiatan hijau, terletak di lereng gunung penanggungan, dan terdapat rumah-rumah kayu yang unik. Selain itu untuk harga bermalam di GBR ini sangatlah terjangkau.
Kami Jasa outbound trawas melakukan kerjasama dengan lokasi ini karena sangat mendukung sekali untuk pelatihan, raker, outing dan outbound. Berikut kami menyediakan paket Outbound Trawas:
Paket Harga Outbound Trawas Fun/Gathering
Harga: Rp. 245.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Mumpung berada di suasana yang berbeda maka kami sarankan anda untuk bisa menikmati fasilitas-fasilitas yang ada. Selain menikmati fasilitas, kurang lengkap jika anda tidak sekalian melakukan aktivitas Outbound Motivation di GBR ini. Berikut kami berikan harga terbaiknya:
Paket Outbound Trawas Fun Motivation
Harga: Rp. 475.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Outbound Fun Motivation
- Inap Standarad Room
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
5.Hotel Padepokan Cahaya Putra
Hotel ini juga merupakan salah satu tempat yang sangat representatif untuk kegiatan Raker, gathering dan outbound. Bukan hanya itu saja tempat ini juga sering di jadikan lokasi wedding karena memiliki hall yang sangat besar. Hotel PCP merupakan hotel terlama di trawas dan juga sering sekali dari jajaran pemerintahan serta instansi perusahaan menggunakan tempat ini.
Jika anda bermalam di hotel PCP maka akan merasakan sensasi yang berbeda yang tak lain halnya seperti di desa. Mengapa demikian? karena dengan adanya beberapa bangunan kayu dan beberapa bangunan kuno yang menjadikan lokasi ini sangat menginspirasi.
Tapi jangan Khawatir untuk anda yang menginginkan layaknya seperti di hotel berbintang pun juga ada. Fasilitas yang cukup memadai diantaranya lapangan tenis, kolam renang, lapangan basket, bilyard, tenis meja dan masih banyak lagi fasilitas olahraga yang lainnya.
Banyaknya permintaan konsep kegiatan gathering yang di inginkan maka kami memberikan harga paket outbound trawas sebagai berikut:
Paket Outbound Fun/Gathering
Harga: Rp. 225.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Mengapa program sehari di Hotel PCP terasa kurang? Karena anda akan merasakan kepuasan maksimal jika program dilaksanakan 2 hari 1 malam. Semua fasilitas hotel bisa anda rasakan dan juga sensasi suasana berbeda juga anda dapatkan.
Kami menyusun program Outbound Fun Motivation bertujuan agar kegiatan yang bersifat refresh ini juga membawa dampak positif dalam kehidupan sehari-hari dan dalam dunia pekerjaan. Berikut kami tawarkan paket harga terbaik di hotel PCP:
Paket Outbound Fun Motivation
Harga: Rp. 465.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Outbound Fun Motivation
- Inap Standarad Room
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
6.Duyung Trawas Hill dan Paket Harga Outbound Trawas
Duyung Trawas Hill atau sering kali disebut DTH adalah salah satu tempat penginapan yang tepat untuk kegiatan anda. Terletak berada di lereng gunung penanggunan dan memiliki khas tersendiri yaitu dengan menawarkan buah khas trawas yaitu Durian. Dari sinilah banyak wisatawan yang berburu untuk menuju ke lokasi ini di karenakan buah duriannya.
Selain itu terdapatnya program outbound dan kolam renang yang bisa menyedot pengunjung reguler untuk berdatangan ke tempat ini. Akan tetapi jika anda rombongan dengan keluarga, teman kerja, atau komunitas melakukan kegiatan kebersamaan disini, Cukup anda memberikan informasi kepada kami, konsep kegiatan seperti apa yang anda inginkan. Maka kami akan mendesain kegiatan anda menjadikan kesan yang luar biasa. Berikut Harga paket outbound kami:
Paket Outbound Trawas Fun/Gathering
Harga: Rp. 265.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Lokasi yang di kenal dengan kebun durian maka kurang lengkap jika anda tidak bermalam. Mengapa demikian? Karena kesempatan anda bermalam dan sambil menikmati buah durian asli khas Trawas jarang sekali didapatkan oleh pengunjung-pengunjung yang lain.
Buah musiman ini sangatlah di gemari banyak wisatawan dari luar kota. Dengan mencari keunikan di lokasi ini, kami mencoba memberikan konsep program adventure dan juga program experience. Jika anda masih penasaran bagaimana gambaran program tersebut maka anda bisa menghubungi marketing kami.
Paket Outbound Fun Motivation
Harga: Rp. 485.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Outbound Fun Motivation
- Inap Standarad Room
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
7.Royal Hotel Trawas dan Paket Harga Outbound Trawas
Royal Hotel Trawas juga salah satu hotel terlama di daerah trawas setelah hotel PCP. Jadi yang jelas anda pasti sering kali mendengar tempat satu ini. Lokasi yang sangat unik ini memberikan suasana seperti halnya kita seperti di bali, karena bentuk bangunan yang berada di hotel ini menunjukkan suasana bali. Maka dari itu banyak dari pemerintahan atau instansi perusahaan yang juga sering sekali menggunakan lokasi ini untuk acara Raker, gathering ataupun pelatihan lainnya.
Hotel ini juga tergolong hotel lama, sehingga bangunannya pun juga beberapa juga ada yang bangunan lama yang sengaja tetap di pertahankan. Bangunan cotage-cotage dan beberapa bangunan kayu yang menjadi ciri khas dari hotel ini.
Saat masuk di pintu lobby anda akan di suguhi dengan berbagai pernak pernik dan bebnerapa patung -patung unik yang benar-benar menggambarkan suasana di bali. Bukan hanya itu saja petugas yang beraktivitas di tempay ini juga memakai busana bali juga lho.
Adapun beberapa fasilitas yang berada di Royal Hotel diantaranya, Kolam renang, lapangan kegiatan, parkiran luas, cotage, dan masih banyak fasilitas yang lainnya. Jika anda merencanakan acara ke hotel ini bersama rombongan teman kerja maka kami sarankan tambahkan momen acara anda untuk kegiatan Gathering. Kami juga menyediakan beberapa program yang diantaranya: Pelatihan Training, Coorporate gathering dan family gathering.
Berikut kami tawarkan paket harga kami:
Paket Outbound Fun/Gathering
Harga: Rp. 265.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Jauh rasanya jika harus nyebrang untuk tiba di Pulau Bali. Maka daripada jauh-jauh kami sarankan anda cukup datang ke lokasi Royal Hotel Trawas. Mengapa Demikian? Karena lokasi yang sudah mendukung seperti suasana di bali sangat disayangkan jika berkegiatan cuma 1 hari saja.
Tidak hanya suasananya saja yang disayangkan tetapi jika anda bermalam disana dengan rombongan teman kerja maka kami sarankan harus ada kegiatan yang penuh dengan dampak positif. Berikut kegiatan yang tepat untuk anda:
Paket Outbound Fun Motivation
Harga: Rp. 485.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Outbound Fun Motivation
- Inap Standarad Room
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
8.Ubaya Training Center (UTC) Trawas dan Paket Harga Outbound Trawas
Mendengar lokasi ini pasti anda tidak asing lagi. Kalau di Surabaya UBAYA adalah sebuah universitas tetapi kalau UTC ini adalah sebuah penginapan yang berlokasi di daerah Tamiajeng-Trawas Mojokerto. Berada di lereng gunung penanggungan yang lokasinya tak jauh dari GBR. Suasana konsep bangunan kayu menandakan unsur pedesaan yang sangat cocok sekali untuk program pelatihan.
Suasana di UTC sangatlah alami, yang di dukung dengan banyaknya pepohonan yang masih tumbuh subur. Kerap kali lokasi ini juga mendapat julukan lokasi kaya dengan tanaman TOGA atau Tanaman Obat Keluarga. Bukan hanya itu saja beraneka buah-buahan dan bunga juga banyak sekali di sekeliling jalan pintu masuk UTC.
Lokasi ini juga menyediakan beberapa fasilitas yang menjadikan anda berlama-lama di sini, diantaranya: Kolam renang, Ground outbound, Lapangan Basket, Kebun TOGA, rumah unik dari kayu dan masih banyak fasilitas lainnya.
Karena kami dari Event Organizer di bidang Outbound maka kami berikan harga paket outbound kami:
Paket Outbound Fun/Gathering
Harga: Rp. 235.000,- / orang
Durasi: One day ( jam 08.00 – 14.00 )
- Program Outbound Fun
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan (sesuai tema)
- Sound System standard lapangan
- Makan 1x
- Coffe break 1x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
Selain Program outbound sehari di UTC ini juga bisa lho di tambahkan dengan paket Paintball. Lokasi yang luas dan sangat mendukung untuk kegiatan Warrgame anda. Selain itu jika untuk acara kumpul bareng dengan rekan-rekan kerja, UTC juga menyediakan fasilitas ground theater dengan kapasitas 150 orang.
Lokasi ini juga mejadi para peminat dan penggiat outdoor activity. Karena tempat ini memiliki ground kegiatan yang cukup banyak dan luas. Beberapa penyedia jasa layanan acara sangat memberikan referensi terbaik kepada klien. Berikut kami tawarkan beberapa paket harga outbound di UTC:
Paket Outbound Fun Motivation
Harga: Rp. 485.000,- / orang
Durasi: 2 hari 1 malam
- Program Outbound Fun Motivation
- Inap Standarad Room
- Lokasi kegiatan (Outdoor)
- Hall
- Creative Game
- Game equipment
- Baner Kegiatan Outdoor (sesuai tema)
- Baner Kegiatan Indoor (sesuai tema)
- Motivator
- Sound System standard lapangan
- Makan 3x
- Coffe break 2x
- Trainer dan fasilitator bersertifikasi BNSP
- Dokumentasi Video+Foto (file)
- Standard medic
- Kolam Renang
*Noted: Harga Diatas berlaku minimal peserta 50 orang
Demikan informasi mengenai Paket Harga Outbound Trawas. apabila anda membutuhkan informasi seputar kegiatan rafting,Paintball, outbound anak, dan jasa instalasi flying fox maka bisa konsultasikan terlebih dahulu. Kami bisa menyesuaikan lokasi kegiatan yang anda tentukan dan Apabila anda dari pemerintahan atau dari instansi perusahaan membutuhkan konsep kegiatan yang berkesan maka bisa hubungi marketing kami.
Call/WhatsApp 081-938-894-727
Ditulis oleh NewOB
Perkenalkan kami dari "NEW Provider Outbound Indonesia" Kami bergerak di bidang Jasa Layanan dan Program kami diantaranya : ? Outbound Training ? Outbound Motivasi ? Outbound Fun ? Outbound Adventure ? KIDS Outbound ? Education Outbound ?Instalasi Wahana Outbound ✔ Rafting ? Paintball Team kami mempunyai pengalaman lebih dari 7 tahun dan sudah memiliki "Sertifikat BNSP (Kepemanduan Outbound) Pariwisata Nasional"Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.
CHARACTER BUILDING BERSAMA POLITEKNIK KELAUTAN dan PERIKANAN SIDOARJO
CHARACTER BUILDING BERSAMA POLITEKNIK KELAUTAN dan PERIKANAN SIDOARJO Seperti apa kegiatan Character Building yang dilaksanakan Politeknik Kelautan & Perikanan Sidoarjo?. Dalam artikel ini kami akan menjelaskan tentang skenario kegiatan yang di jalani oleh politeknik KP Sidoarjo. Kami dari NEW PROVIDER yang merupakan lembaga pelatihan dan pengembangan Su... selengkapnya
Paket Harga LDKS Trawas Pacet Mojokerto, Include 10 Lokasi Populer
Paket Harga LDKS Trawas Pacet Mojokerto, Include 10 Lokasi Populer Paket harga LDKS Trawas memberikan desain program yang berdampak untuk mencetak siswa – siswi SMP dan SMA berkarakter. Selain itu program ini juga memberikan kesan terbaik dengan menciptakan unsur Kepemimpinan, Kebersamaan, Pengembangan Individu dan kerjasama tim. LDKS merupakan bentuk ... selengkapnya
Jasa Outbound Sidoarjo
Kegiatan outbound saat ini sangat dibutuhkan dari berbagai kalangan, jasa outbound Sidoarjo memberikan program kegiatan outdoor maupun indoor yang sesuai dengan kebutuhan pengguna jasa pelatihan. outbound memang terkesan beramain tetapi tidak harus banyak beramain saja, ranah pembelajaran harus di utamakan, karena outbound juga sebagai wadah pendidikan non f... selengkapnya
Kontak Kami
Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.
-
Hotline
081938894727 -
Whatsapp
081938894727 -
Email
admin@newoutbound.com